Guru Profesional
My Name Is Abdul Hendi

Selasa, 29 November 2011

semangat dan cintaku

Ketika angin berada di sisiku..
Terkadang tak ku sadari karna ia berhembus dengan kasihnya hingga ku terbuai..
Ketika angin itu beranjak dari ku,ku sadari betapa ia ku butuhkan…
Kini ku rindukan ia dengan segala keterbatasanku..
Dan ketika mentari ku lihat..
Sampai senja datang..
hingga bulan dan bintang rukun hiasi langit malam..
ku yakin ia kan datang hembuskan kasihnya kembali…

andai saja dia tau..
betapa menumpuknya rasa cinta ini..
rindu yang tak terbendungkan dalam sanubari..
kan kutitipkan seluruh rasa di pundak burung cicit..
bersemangatlah menerima rindu yang selalu bangkit..

Tidak ada komentar:

PTK PRASIKLUS

    UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE MAKE A MATCH MATERI INDAHNYA SALING MENGHARGAI DALAM KERAGAMAN PADA SISWA K...